Menyiapkan Lingkungan Pemrograman C/C++ Menggunakan Visual Studio Code (VSCode)

Menyiapkan Lingkungan Pemrograman C/C++ Menggunakan Visual Studio Code (VSCode)

Instalasi Microsoft Visual Studio Code

Instalasi VSCode dapat dimulai dengan cara mendownload installer dari laman https://code.visualstudio.com/ , dengan memilih stable build bagi sistem operasi yang Anda gunakan. Jalankan installer, lanjutkan menggunakan pilihan-pilihan default hingga selesai.

Pada akhir langkah instalasi, hilangkan centang pada “Launch Visual Studio Code”, lalu klik Finish. Sebelum mulai membuat program, kita membutuhkan instalasi tools tambahan terlebih dahulu, karena VSCode belum disertai dengan compiler dan komponen lainnya yang dibutuhkan untuk pemrograman C/C++ secara default.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *